• 23 Januari 2026
  • Last Update 23 Januari 2026 10:20
  • Indonesia

Blog

Batam

Pegadaian Gelar Gathering Bersama Bank Sampah Allium Kota Batam

BACAKEPRI.COM  –  Bank Sampah Alium Kota Batam, salah satu bank sampah binaan PT Pegadaian sukses melaksanakan kegiatan gathering. Gathering ini  berlangsung pada Kamis (28/3/2024) . Kegiatan diikuti puluhan anggota Bank Sampah Alium Kota Batam . Kegiatan ini dirancang sebagai ajang silaturahmi antar Bank Sampah di Kota Batam . Ajang pertemuan ini juga sekaligus menjadi wadah untuk […]

Read More
Batam

Dihadiri Wakil Kapolresta Barelang, Polsek Seibeduk Gelar Jumat Curhat di Kantor Kecamatan Sungai Beduk

BACAKEPRI.COM — Polsek Sungai Beduk menggelar Program Jumat Curhat Kamtibmas dengan masyarakat Kecamatan Sungai Beduk bertempat di Kantor Camat Kecamatan Sungai Beduk, Kota Batam, Jumat (22/03/2024) sekitar pukul 09.00 Wib. Turut hadir pada kegiatan tersebut   AKBP  Syafrudin Semidang Sakti S.I.K., M.H Wakapolresta Barelang dan didampingi Kompol Yulianti S.H Kasat Binmas Polresta Barelang dan AKP Afrizal […]

Read More
BP Batam

BP Batam Gesa Pengerjaan Empat Rumah Contoh di Tanjung Banon Sesuai Target

BACAKEPRI.COM –  BP Batam terus menggesa pengerjaan empat rumah contoh untuk warga terdampak pengembangan Rempang Eco-City.  Berlokasi di Tanjung Banon, realisasi pengerjaan keempat rumah tersebut sudah hampir 90 persen. Kepala BP Batam, Muhammad Rudi melalui Kepala Biro Humas Promosi dan Protokol, Ariastuty Sirait menyambut baik progres pembangunan rumah permanen untuk warga Rempang tersebut. Sejauh ini, […]

Read More
Kepri

Penyelundupan Satu Kilogram Sabu di Tanjungpinang Digagalkan

BACAKEPRI.COM – Aksi penyelundupan narkoba jenis sabu makin beragam. Namun aksi para penyelundup barang haram itu, berhasil digagalkan oleh petugas. Seperti di Tanjungpinang,  Bea dan Cukai Tanjungpinang  berhasil menggagalkan 1.057 Gram barang narkotika jenis sabu ,Sabtu (09/03/24) kemarin , dari salah satu penumpang yang berasal dari pulau Batam yang hendak memasuki Pelabuhan Sri Bayintan Kijang […]

Read More
BP Batam

Gairahkan Industri Maritim di Kota Batam, BP Batam Hadir Dalam Pameran APM 2024

BACAKEPRI.COM – Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) menempatkan industri maritim sebagai salah satu sektor prioritas untuk dikembangkan. Sebagai sektor padat karya, padat modal, dan padat teknologi, industri maritim memiliki peran penting dalam menopang perekonomian nasional. Dalam meningkatkan industri maritim di Kota Batam, BP Batam hadir dalam pameran terkemuka di Asia Tenggara, Asia Pacific Maritime (APM) […]

Read More
Hotel & Wisata

Rasakan Sensasi Buka Puasa Ramadan sambil Menikmati Pemandangan Laut dan Ferry Harbour Bay Batam dari Lantai 12

BACAKEPRI.COM –  Menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 2024 / 1445 Hijriah, Yello Hotel Harbour Bay Batam mempersiapkan menu buka puasa untuk tamu yang ingin menikmati pengalaman buka puasa di The Convo lantai 12 dan di restoran Wok n Tok. Pengalaman ini bisa dinikmati oleh tamu menginap ataupun yang hanya ingin santai berkunjung sambil menunggu waktu […]

Read More
HEADLINE

Pawargo Batam Madani Gelar Megengan Sambut Bulan Suci Ramadan 1445 Hijriyah

BACAKEPRI.COM – Menjelang datangnya Bulan Suci Ramadan, Keluarga Besar dari Paguyuban Wargo Ponorogo (Pawargo) Batam Madani menggelar acara  bertajuk Silaturahmi Paguyuban Warga Ponorogo. Dalam acara yang berlangsung Sabtu (2/3/2024) itu, Pawargo sekaligus menggelar acara Megengan untuk menyambut datangnya Bulan Suci Ramadan. Acara ini digelar di Kantor Sekretariat Pawargo Ranting Tanjung Piayu, Kecamatan Sungai Beduk Kota […]

Read More
Hotel & Wisata

Program Bu Camad: Buka Ceria Ramadhan, Ajak Keluarga Berbuka Puasa Ramadahan di Aston INN Gideon

BACAKEPRI.COM – Bulan Suci  Ramadhan segera tiba, ini merupakan momen yang sangat dinantikan oleh umat muslim.  ASTON INN GIDEON mempersembahkan Bu CAMAD atau “Buka Ceria Ramadhan” untuk warga Kota Batam dan sekitarnya. Dalam tema mengisi ramadhan tahun ini seperti biasanya Aston Inn Gideon menyuguhkan aneka hidangan untuk menemani waktu berbuka puasa. Hidangan tradisional aneka daerah […]

Read More
Hotel & Wisata

Sajian Khusus Paket Promo Puasa Ramadahn ‘Jelajah Nusantara’ Bersama Keluarga di Aston Nagoya City

BACAKEPRI.COM –  ASTON Nagoya City kembali mengumumkan paket promosi berbuka puasa bertema ”Jelajah Nusantara”, setelah sukses menggelar paket berbuka puasa pada tahun lalu. Petualangan kuliner di tahun ini menawarkan berbagai hidangan lezat yang memperlihatkan keanekaragaman cita rasa kelezatan dari Sumatera hingga Papua. Kelezatan aneka kuliner berbuka puasa Jelajah Nusantara di Aston Nagoya. Perjalanan autentik citarasa […]

Read More
HEADLINE

Aston Hotel And Residence Sajikan Menu Buka Puasa Istimewa dengan Hidangan Khas Persia

BACAKEPRI.COM –  ASTON Batam Hotel and Residence dengan bangga mengumumkan perayaan besar Festival Buka Puasa dengan tema “Persian Ramadan Feast” tahun ini, yang akan berlangsung mulai dari tanggal 13 Maret hingga 7 April 2024. Dalam semangat kebersamaan danrasa syukur, tim kuliner kami telah meracik menu yang lezat, didominasi oleh hidangan khas Persia. Berbuka puasa di […]

Read More